Assalamu'alaikum Wr. Wb.


        Selamat datang di blog yang kami buat sebagai syarat untuk memenuhi tugas mata kuliah Dasar Kewirausahaan di semester 2 tahun 2012. Dalam tugas ini, kami di bentuk satu kelompok yang terdiri dari 2 orang yaitu HARITS ANGGA KUSUMA, dan RIYAN KUSUMA WARDANA, Mahasiswa Teknik Elektro 2011 Institut Teknologi Indonesia dan dosen pembimbing kewirausahaan kami IBU KATRI Tercinta. Selain tugas pembuatan blog ini, kami juga melakukan survey ke lokasi yang sudah di tentukan yaitu Desa Selapajang, Kecamatan Cisoka, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten pada tanggal 30 APRIL 2012.
        Dalam melakukan survey, kami mendapatkan informasi dan data mengenai kependudukan yang kami peroleh dari salah seorang petugas di kantor desa tersebut yang selanjutnya kami informasikan kepada khalayak umum pada blog yang kami buat ini. Mohon maaf jika ada kesalahan dan kekurangan dalam penyajian yang selanjutnya akan kami tindak lanjuti secepatnya. Terimakasih.

MOTIVASI DARI KAMI

Tak ada musuh yang tak dapat ditaklukkan oleh cinta.
Tak ada penyakit yang tak dapat disembuhkan oleh kasih sayang.
Tak ada permusuhan yang tak dapat dimaafkan oleh ketulusan.
Tak ada kesulitan yang tak dapat dipecahkan oleh ketekunan.
Tak ada batu keras yang tak dapat dipecahkan oleh kesabaran.
Semua itu haruslah berasal dari hati anda.
Bicaralah dengan bahasa hati, maka akan sampai ke hati pula.

Kesuksesan bukan semata-mata betapa keras otot dan betapa tajam otak anda, namun juga betapa lembut hati anda dalam menjalani segala sesuatunya.
Anda tak kan dapat menghentikan tangis seorang bayi hanya dengan
merengkuhnya dalam lengan yang kuat. Atau, membujuknya dengan berbagai
gula-gula dan kata-kata manis. Anda harus mendekapnya hingga ia merasakan detak jantung yang tenang jauh di dalam dada anda.
Mulailah dengan melembutkan hati sebelum memberikannya pada keberhasilan anda.

Wassalamua'alaikum Wr. Wb.

date Wednesday, May 9, 2012

8 comments to “Observasi Desa Selapajang”

  1. agus-nanda blog
    May 9, 2012 at 11:04 PM

    cool...

  1. Angga Aprillio
    May 10, 2012 at 2:08 AM

    thanks friend :)

  1. nugrohododi
    May 10, 2012 at 3:49 AM

    Mantap gan,
    semoga sukses yah... :D

  1. Angga Aprillio
    May 10, 2012 at 6:42 AM

    wah makasih banget saudara dodi, klw ada kekurangan dan kesalahan kata mohon minta sarannya yah :)

  1. khadijje
    May 11, 2012 at 9:33 AM

    nice info nih :D

  1. ryan kuzuma
    May 12, 2012 at 8:27 AM

    LIKE THIS YOOO :D

  1. Angga Aprillio
    May 14, 2012 at 9:17 AM

    MAKASIH DIJJE :D

  1. cuuprum
    September 6, 2014 at 10:22 AM

    Assalamu'alaikumwrwb
    halo, wah akhirnya ketemu juga foto2 desa slapajang.
    saya lagi buat web resmi desa slapajang untuk temen2 KKN saya yang lagi KKN disana.
    kira2 boleh saya minta foto dan data artikel nya?
    insya Allah kalo jadi, visit : www.slapajang.desa.id :)
    mskh banyak. .

Leave a Reply: